Sigap Tangani Bencana, Jalur Desa Jayapura Kecamatan Cibalong Kab. Tasikmalaya Sudah Dapat Dilalui Kendaraan

Berita Utama139 Dilihat
IDCloudHost | SSD Cloud Hosting Indonesia

Cigalontang, faktadanrealita.com

Bencana alam dampaknya bisa mengakibatkan terganggunya akses jalan penghubung jalur jalan bagi kendaraan. Seperti bencana longsor diwilayah Kab. Tasikmalata yang mengakibatkan jalur dan saluran air pembuangan antara Desa Jayapura dengan Desa Pusparaja, Puspamukti, Tanjungkerta, Nangtang, Kersamaju, Sirnagalih menjadi terganggu. Selain itu juga banyaknya lahan persawahan yang terbawa dan tertutup material longsor”, demikian kata Drs. Irwan Kabid Kedaruratan dan Logistik BPBD Kab. Tasikmalaya, selasa 17 November 2020.


Menurut Drs. Iwan, pemicu terjadinya longsor diakibatkan adanya resapan air hujan dari lahan pesawahan yang berada diatas tebing serta kontur tanah labil”, ujarnya.


Namun berkat kesigapan Pemkab Tasikmalaya dengan melibatkan unsur BPBD, TNI, Polri dan Relawan Penanggulangan Bencana, bencana tanah longsor yang terjadi di Kampung Gadog Desa Jayapura Kecamatan Cigalontang Kabupaten Tasikmalaya kondisinya saat ini sudah dapat ditangani dan dapat dilalui oleh kendaraan.***

Reporter Liputan : fans | dadi.s
Editor _red FR

Inline Related Posts  Solusi Penanganan Banjir, Wabup Helmi Ajak Warga Garut Tanam Pohon di Lahan Kritis